Selasa, 22 Oktober 2013

Kalimat Bijak Spongebob


Catatan Sang Pemimpi – Pernah dengar makhluk yang bernama Spongebob Squarepants? Yak, sepertinya semua pernah mendengarnya atau mungkin menontonya bahkan barangkali menjadi penggemarnya! Ia adalah tokoh kartun imajinatif berupa spon  yang bercerita tentang kehidupan bawah laut. Tingkah lakunya kadang terlihat bodoh dan konyol, mengundan gelak tawa bagi siapa yang melihatnya.

Sekelumit Cerita dari “Kota Batu”

Catatan Sang Pemimpi - Pekan kemarin, di awal Oktober, saya diminta saudara untuk pergi ke “Kota Batu” Upsss.. Kota Batu yang ini bukan yang di Jawa Timur lho. Kalau yang di Jatim itu dingin, yang Ini sebaliknya, Puanaaas! Kupang, inilah yang saya maksud dengan “Kota Batu” Kenapa?  karena hampir setiap permukaan bumi Kupang terdapat batu kapur. Kata seorang teman, Kupang tuh batu berpasir :-)

Sabtu, 05 Oktober 2013

Inilah 9 Fitur Unik & Tersembunyi di Google


Merayakan ulang tahun ke-15, Google mengungkap fitur unik dan tersembunyi di Google yang melengkapi banyak fitur rahasia lainnya. Apa saja?

Tahukah Anda bahwa Google menyimpan banyak fitur unik? Google ternyata memiliki banyak fitur tersembunyi di dalam mesin pencarinya.